Oleh : Devi Yanti Naibaho
ABSTRAK
Meningkatnya permintaan
masyarakat akan sarana transportasi mengakibatkan kebutuhan akan Bahan Bakar
Minyak (BBM) terus meningkat. Disisi lain, ketersediaan BBM sebagai bahan bakar
terbarukan justru semakin menipis dan berkurang.
Konsumsi masyarakat yang terus meningkat pada setiap tahunnya menyebabkan ketidakstabilan kapasitas produksi akan BBM di Indonesia. Oleh karena itu, pemerintah harus melakukan impor BBM dalam jumlah yang besar dalam upaya pemenuhan kebutuhan BBM Nasional agar kondisi pasokan dan permintaan BBM di Indonesia dapat stabil.
Konsumsi masyarakat yang terus meningkat pada setiap tahunnya menyebabkan ketidakstabilan kapasitas produksi akan BBM di Indonesia. Oleh karena itu, pemerintah harus melakukan impor BBM dalam jumlah yang besar dalam upaya pemenuhan kebutuhan BBM Nasional agar kondisi pasokan dan permintaan BBM di Indonesia dapat stabil.
Kata Kunci
: Permintaan, BBM, Inflasi
PENDAHULUAN
(Menurut Daisy, 2013) BBM adalah salah
satu sumber daya alam yang dimiliki oleh bumi dan kita tahu bahwa persediaannya
terbatas, sehinga pada saat ini dimana BBM memegang peranan penting dalam
kehidupan manusia, khususnya untuk sarana transportasi, sangat sulit untuk
dicari, atau bisa dikatakan langka. Kelangkaan ini bisa saja disebabkan
oleh sumber daya mimyak bumi yang terbatas,dan orang-orang yang mementingkan
kepentingannya sendiri. Kenaikan BBM akan diikuti oleh naiknya harga barang dan
jasa yang menyebabkan tingkat inflasi di Indonesia mengalami kenaikan dan
mempersulit perekonomian masyarakat terutama masyarakat yang berpenghasilan tetap.
Jika terjadi kenaikan harga BBM di negara ini, akan sangat berpengaruh terhadap
permintaan (demand) dan penawaran (supply). (Menurut
Binus University, 2016)
Rumusan Masalah
a. Faktor
apa saja yang mempengaruhi permintaan BBM di Indonesia ?
b. Apa
dampak dari kenaikan bahan bakar minyak ?
c. Bagaimana
upaya pemerintah dalam menyikapi inflasi yang disebabkan kenaikan harga BBM di
Indonesia ?
PEMBAHASAN
1.
Faktor
yang mempengaruhi Permintaan BBM di Indonesia
Permintaan adalah jumlah
barang/jasa yang akan dibeli pada berbagai tingkat, harga, waktu, dan tempat
tertentu. Permintaan akan barang dan jasa setiap orang tidaklah sama, karena
masing-masing memiliki kemampuan yang berbeda-beda.
Faktor-faktor yang mempengaruhi :
·
Harga barang
·
Pendapatan masyarakat
·
Selera masyarakat
·
Harga barang lain yang
berkaitan
·
Waktu
·
Jumlah penduduk
·
Kejadian yang akan datang
2.
Dampak
dari kenaikan BBM
a.
Dampak
Negatif dari Kenaikan BBM
1) Harga
barang-barang menjadi lebih mahal.
2) Daya
beli masyarakat menurun.
3)
Tingkat Kriminalitas bertambah.
4)
Tingkat kemiskinan dan pengganguran bertambah.
5) Inflasi.
6) Usaha
Kecil akan semakin terpuruk.
b.
Dampak
Inflasi Terhadap Perekonomian Nasional
Kenaikan
harga BBM berdampak pada meningkatnya inflasi. Dampak dari terjadinya inflasi
terhadap perekonomian nasional adalah sebagai berikut:
1. Inflasi akan mengakibatkan perubahan output dan kesempatan
kerja di masyarakat.
2. Inflasi dapat mengakibatkan ketidak merataan pendapatan dalam
masyarakat,
3. Inflasi dapat menyebabkan penurunan efisiensi ekonomi.
(Dini, 2013)
3.
Upaya
Pemerintah dalam Mengatasi Inflasi yang diakibatkan oleh Kenaikan harga BBM
Beberapa kebijakan yang dapat diambil pemerintah untuk
mengatasi terjadinya inflasi adalah sebagai berikut:
a.
Kebijakan
Moneter :
·
Politik
Diskonto
·
Politik
Pasar Terbuka (Open Market Policy)
·
Menaikan
Cash Ratio (Persediaan Kas)
·
Kebijakan
Kredit Selektif (Selective Credit Control)
·
Margin
Requirements
b. Kebijakan Fiskal
Dalam
kebijakan fiskal, untuk mengatasi inflasi pemerintah harus mengatur penerimaan
dan pengeluaran yang dilakukan pemerintah. Dalam hal penerimaan, pemerintah
bisa menaikan tarif pajak, sehingga jumlah penerimaan pemerintah
meningkat. Kebijakan yang kedua adalah Expenditure Reducing, yakni
mengurangi pengeluaran yang konsumtif, sehingga akan mempengaruhi terhadap
permintaan (Demand Full Inflation).
KESIMPULAN
BBM merupakan faktor bahan baku yang utama bagi sektor industri
dan
kita tahu bahwa persediaannya terbatas. Sehingga BBM memegang
peranan penting dalam kehidupan manusia. Kenaikan harga BBM selalu berpengaruh
dengan kenaikan harga-harga kebutuhan pokok dan kebutuhan yang lain. Dampak
yang signifikan akan terjadi pada tingkat inflasi dan pada kondisi perekonomian
nasional. Solusi dari kenaikan BBM yaitu dari produsen dan konsumen sama sama
selektif dan memanfaatkan bahan bakar minyak dengan baik dan benar.
DAFTAR
PUSTAKA
Binus
University. 2016. Dampak kenaikan
bahan bakar minyak terhadap inflasi perekonomian indonesia. Dalam http://sbm.binus.ac.id/2016/08/02/dampak-kenaikan-bahan-bakar-minyak-terhadap-inflasi-perekonomian-indonesia/. (Diakses
16 Maret 2018)
HS,
Arisyahidin. 2012. Dampak Kebijakan Kenaikan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM)
Terhadap Investasi Saham di Bursa Efek Indonesia (BEI). Jurnal Ilmu Manajemen,
REVITALISASI, Volume 1, Nomor 2. Dalam http://publikasi.uniska-kediri.ac.id/data/uniska/revitalisasi/revitalisasivol1no2sep2012/revitalisasi-vol1no2sep2012-03.%20Arisyahidin%20HS.pdf.
Diunduh (16 Maret 2018)
Rahardja,P.Mandala
Manurung . 2008. Pengantar Ilmu Ekonomi Edisi Ketiga. Jakarta : Fakultas
Ekonomi Universitas Indonesia
Nurissap,
Daisy. 2013. Kebijakan Pemerintah tentang
Kenaikan BBM. Dalam https://daisynurrisap.wordpress.com/2013/05/31/kebijakan-pemerintah-tentang-kenaikan-bbm/. (Diakses
16 Maret 2018)
Prestisiani,
Dini. 2013. Kebijakan Pemerintah terhadap
Kenaikan BBM. Dalam http://diniprestisiani.blogspot.co.id/2013/05/kebijakan-pemerintah-terhadap-kenaikan.html. (Diakses
16 Maret 2018)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.